Saturday 5 August 2017

Bocoran Nokia 2, seri entry level dari Nokia


          Hai guys bertemu lagi dengan saya. Siapa yang kangen nokia disini? Kabar baiknnya selain nokia akan meluncurkan flagship pada Agustus tahun ini, nokia juga akan meluncurkan nokia 2

          Nokia memang lagi bangkit di tahun ini, bisa dilihat dari beberapa dari smartphone yang meluncur dibawah naungan perusahaan bernama HMD. Tahun ini HMD akan merilis smartphone entry level dan diberi nama Nokia 2. Namun bisa jadi kemunculan smartphone ini akan tertunda karena masi fokus poada seri nokia 8 yang akan segera rilis dalam waktu dekat ini.


          Smartphone nokia 2 ini akan diberi nomer model TA-1029, sedangkan desainnya yang masih mempertahankannya desain pendahulunya. Dibagian belakang terdapat logo nokia vertikal dan dibawahnya terdapat speaker utamanya. Nokia 2 ini dibekali dengan kamera beresolusi 8MP dengan flash dan disisi depan dibekali dengan kamera beresolusi 5MP. Kabarnya smartphone ini akan berukuran 4,7 inch atau 5 inch dengan resolusi 720p. Kriteria ini memang sudah sangat pas dengan smartphone budget murah.

          Sayangnya dari segi prosesor nokia 2 ini kabarnya akan mengguna seri snapdragon low juga yaitu snapdragon 212 sehingga performanya akan standar standar saja dan tidak cocok utuk user yang suka bermain game berat. Segi sistem operasi nokia 2 akan dibekali dengan android 7.1.1 nougat yang merupakan sistem operasi terupdate untuk saat ini. Media penyimpanan internalnya hanya 8 gb yang terasa sangat kurang untuk kebutuhan saat ini. Spesifikasi lengkapnya memang belum dirilis oleh HMD selaku naungan dari nokia. HMD global masi fokus pada perilisin Nokia 8 yang akan diluncurkan bulan ini, semoga sih Nokia 2 juga ikut diumumkan berbarengan dengan Nokia 8 agar user semakin banyak pilihan untuk membeli seri Nokia kali ini

Thank you..